Jumat, 07 September 2012

                                       INILAH KEBANGGAN JAWA TIMUR=SURAMADU
Inilah jembatan SURAMADU(Surabaya-Madura) yang menghubungkan Pulau Jawa dan Pulau Madura. Jembatan yang panjangnya 5,8 kilometer itu terletak di ujung utara kota Surabaya dan sebelah utara kota Bangkalan Madura.
Suramadu banyak di kunjungi wisatawan untuk sekedar melihat dan mengabadikan lewat foto walau sebentar, hal ini karena Suramadu juga jalan Tol yang tidak boleh berhenti di sepanjang jalan tersebut, untuk mengambil gambar Anda harus kucing-kucingan dengan PJR/Polisi Jalan Raya yang bertugas disana.
Suramadu mudah dijangkau, dari terminal Purubaya/Bungurasih atau dari Bandara Juanda hanya butuh waktu lebih kurang satu jam dengan kendaraan pribadi maupun Taxi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar